Jelang Lomba Tingkat Polda, Kapolsek Bungoro Kompol Alamsyah Cek Kesiapan Balla Kamtibmas Presisi

    Jelang Lomba Tingkat Polda, Kapolsek Bungoro Kompol Alamsyah Cek Kesiapan Balla Kamtibmas Presisi
    Jelang Lomba Tingkat Polda, Kapolsek Bungoro Kompol Alamsyah Cek Kesiapan Balla Kamtibmas Presisi

    BUNGORO - Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, SH.MH kembali mengecek kesiapan Balla Kamtibmas Presisi pada Rabu Sore 14/06/23 guna memastikan semua yang perlu di persiapkan telah rampung saat akan di nilai sehingga tidak ada lagi kendala saat Tim Penilai dari Polda Sulsel tiba di Desa Bulu Cindea, Kec.Bungoro Kab.Pangkep

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, Saat di Konfirmasi mengatakan bahwa Tim Penilai Lomba SatKamling dari Polda Sulsel akan datang menilai pada hari Kamis Siang (15/06) maka dari itu segala sesuatunya harus diperhatikan"ujarnya

    Lebih lanjut ia juga mengatakan bahwa, "Balla Kamtibmas Presisi Polsek Bungoro ditunjuk sebagai perwakilan dari Polres Pangkep yang memenuhi kriteria mengikuti lomba di tingkat Polda Sulsel terlebih lagi 

    Balla Kamtibmas Presisi ini mampu bersaing di tingkat Polda sehingga bisa masuk ketahap penilaian selanjutnya sebab mampu masuk kategori 5 (lima) besar Se Polda Sulsel "terang Kompol Andi Alamsyah

    Hal ini patut kita Syukuri dan tidak lepas dari upaya serta dukungan dari Kades Bulu Cindea Bapak Made Ali, dan Peran Bhabinkamtibmas Aiptu Bakri, Serta Babinsa Serka Muh.Hasbi, begitu pula dengan Warga Desa Bulu Cindea yang Sangat antusias membangun Balla Kamtibmas Presisi ini sehingga dapat mengantarkan Polsek Bungoro sebagai Ikon Polres Pangkep "Jelas Kapolsek Bungoro ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bhabiinkamtibmas Polsek Tondong Tallasa...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pesta Demokrasi,  Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Korem 141/Toddopuli Tingkatkan Kesiapsiagaan dengan Simulasi Konflik Sosial
    Pasangan MYL-ARA Apresiasi Kelancaran Debat Kedua Pilkada Pangkep dan Harapkan Pilkada Damai
    Astama Ops Kapolri Tinjau Posko Kemanusiaan Polda NTT, Pastikan Kesiapan Bantuan untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi

    Ikuti Kami